APEL 17 MARET 2025 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Kepulauan Talaud

BPS Kabupaten Kepulauan Talaud tidak menerima gratifikasi dalam bentuk apapun. #TOLAKGRATIFIKASI

Pelayanan Statistik Terpadu Online dapat mengisi formulir pada link s.bps.go.id/pst_bps7104

Sampaikan keluhan anda mengenai Kinerja dan Pelayanan Badan Pusat Statistik Kabupaten Kepulauan Talaud melalui WhistleBlowing System (WBS) atau Portal Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (Lapor)

APEL 17 MARET 2025

APEL 17 MARET 2025

17 Maret 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Senin 17 Maret 2025 seluruh pegawai BPS Kabupaten Kepulauan Talaud mengikuti Apel pagi dimana kegiatan tersebut dilaksanakan setiap bulan sekali dan bersifat wajib untuk di ikuti seluruh pegawai di lingkungan Badan Pusat Statistik.

Amanat Apel : Plt Sekretaris Utama (Moh Edy Mahmud) yang di bacakan langsung oleh Kepala BPS Kabupaten Kepulauan Talaud (Indira Anastasia Lolowang) Bahwa BPS telah menyusun Rancangan Awal Renstra 2025-2029 dengan melahirkan Visi dan Misi BPS. Rancangan Renstra ini menjadi landasan bagi seluruh unit kerja di lingkungan BPS untuk menyusun rencana kerja dan program kegiatan. oleh karena itu seluruh jajaran BPS agar memahami arah kebijakan ini dan bersama-sama berkomitmen untuk mewujudkan Visi BPS yang baru yaitu " Lembaga yang Independen, Terpercaya, dan Berperan Aktif dalam Mendukung Perumusan Kebijakan Berbasis Data"
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Kepulauan Talaud (Statistics Indonesia of Talaud)Kompleks Perkantoran Pemerintahan Daerah Kabupaten Kepulauan Talaud

Telp : - Fax : - Mailbox:: bps7104@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik